Langsung ke konten utama

Postingan

KEYAKINAN PONDASI AWAL MENUJU KESUKSESAN

Keyakinan adalah kepercayaan atau kesadaran yang kuat tentang sesuatu, baik itu tentang diri sendiri, orang lain, atau situasi tertentu. Keyakinan dapat mempengaruhi perilaku, emosi, dan keputusan seseorang. Jenis-Jenis Keyakinan Keyakinan Diri: Keyakinan tentang kemampuan dan potensi diri sendiri. Keyakinan Sosial: Keyakinan tentang orang lain dan hubungan sosial. Keyakinan Religius: Keyakinan tentang agama dan kepercayaan. Keyakinan Filsafat: Keyakinan tentang prinsip-prinsip dasar kehidupan dan alam semesta. F ungsi Keyakinan Mengarahkan Perilaku: Keyakinan dapat mengarahkan perilaku seseorang dalam menghadapi situasi tertentu. Meningkatkan Motivasi: Keyakinan dapat meningkatkan motivasi seseorang untuk mencapai tujuan. Mengurangi Kecemasan: Keyakinan dapat mengurangi kecemasan dan ketidakpastian. Meningkatkan Kualitas Hidup: Keyakinan dapat meningkatkan kualitas hidup seseorang dengan memberikan arah dan tujuan. Cara Membangun Keyakinan Mengembangkan Kemampuan: Mengembangkan kemamp...

Gerak Silat Suku Serawai (Silek Jenuk)

Pencak silat atau silat adalah suatu seni bela diri tradisional yang berasal dari Kepulauan Nusantara. Seni bela diri ini secara luas dikenal di Indonesia, Malaysia, Brunei, dan Singapura, Filipina selatan, dan Thailand selatan sesuai dengan penyebaran berbagai suku bangsa Nusantara. Daerah Provinsi Bengkulu tidak lepas dari seni bela diri tradisional, seni bela diri silat di Provinsi Bengkulu dikenal dengan beladiri Silek, beladiri silek ini di Provinsi Bengkulu memiliki banyak jenis/aliran tergantung dengan perguruan masing-masing. Banyak bela diri yang sudah terkenal di Provinsi Bengkulu yang tidak hanya diketahui atau di kenal di dalam tetapi ada sebagian yang sudah di kenal di daerah lain (Indonesia), dari sekian banyaknya jenis silek yang ada di Provinsi Bengkulu ada satu jenis silek yang hanya sedikit diketahui orang atau belum terlalu dikenal orang banyak, yaitu jenis silek Jenuk. Silek (silat) jenuk ini memang tidak terlalu terkenal karena banyak sebab, salah satunya silek...

Mengenal Tari Pisau Dua Suku Serawai Bengkulu

Ada banyak tarian leluhur yang hampir punah selain Tari Pisau Dua, Tari Piring, Tari Selendang dan banyak lainnya. Tarian pisau dua ini merupakan tarian tradisi Suku Serawai yang diwariskan sejak beribu tahun lalu oleh nenek moyang. Tarian ini melambangkan kemampuan dalam bersilat di Suku Serawai, tarian ini tari langka yang sudah jarang terlihat. Tarian pisau dua yang akan dilangsungkan oleh penari biasanya akan diawali dengan tarian silat (silek) tangan kosong terlebih dahulu sekitar 2 menit lebih, setelah tarian tangan kosong ini selesai baru akan dilanjutkan dengan tarian pisau, para penari akan berhenti sejenak dan mengambil pisau dua yang sudah disediakan. Alat musik redap kembali bertalu diiringi nyanyian berbahasa Serawai. Kedua penari saling berhadapan menjurah salam hormat nan takzim. Tarian mengunakan pisau dua dengan gerak tertentu, tarian menggunakan gerak silat-silat (silek) yang suda di pahami oleh para penari dengan diiringi oleh nada-nada redap serta nyanyian suk...

Sistem Sosial Masyarakat Bengkulu Abad XIX

Secara genealogis, masyarakat Bengkulu menelusuri garis keturunannya melalui sistem kekerabatan yang bercorak patrialineal, yaitu sistem kekerabatan yang menghitung garis keturunan melalui pihak ayah. Sistem patrialineal ini tampak jelas pada bentuk perkawinan jujur, yaitu perkawinan diluar petulai (clan) atau perkawinan eksogami. Selain bentuk perkawinan jujur juga dikenal bentuk perkawinan semendo. Bentuk perkawinan ini dipengaruhi oleh adat Minangkabau yang memepunyai ciri khas sistem kekerabatan yang bercorak matrilineal. Perkembangan selanjutnya bentuk perkawinan semendo ada dua macam, yaitu semendo ambil anak dan semendo rajo-rajo. Bentuk perkawinan semendo ambil anak itu sendiri dibedakan menjadi dua, yaitu ambil anak tidak beradat dan ambil anak beradat. Dalam sistem perkawinan semendo ambil anak, suami biasanya mengikuti istri, dalam arti suami betempat tinggal di dusun istri. Sedangkan yang membedakan istilah adat dan tidak beradat itu terletak pada uang pelapik (mas kaw...

Apakah Aku Bisa Sukses

Kesuksesan adalah harapan dari setiap orang, namun defenisi kesuksesan seseorang itu berbeda-beda tergantung dari sudut pandangnya mengartikan kesuksesan. disini penulis ingin berbagi mengenai kesuksesan dalam mengejar apa yang di inginkan untuk memenuhi kebutuhan hidup di dunia, dalam menggapai kesuksesan itu memiliki banyak halangan dan rintangan, serta dalam perjalanannya dipenuhi liku-liku dan tanjakan yang mungin sangat curam dan tinggi. kesuksesan harus memiliki keyakinan yang mendalam untuk menghujudkannya, kalau dilihat dari sudut pandang orang-orang sukses mayoritas adalah sebagai berikut: Orang sukses pasti rajin tidak senang bermalas-malasan apalagi ketergantungan dengan orang lain, berani mencobah hal-hal baru serta berani berada di zona yang tidak nyaman. Berbeda dengan orang biasa-biasa, orang sukses akan terus berusaha melihat peluang baru sebagai sebuah kesempatan yang harus diambil. Setiap risiko yang ada dianggap sebagai hal biasa, dan kebanyakan orang sukses akan...

Mengenal Diri Sendiri (7 Tingkatan Nafsu)

Nafsu merupakan suatu keinginan manusia kepada sesuatu. Pada dasarnya wajar setiap manusia memiliki keinginan akan sesuatu selama tidak bertentangan dengan perintah Allah SWT. Namun kebanyakan dari kita mengertikan nafsu itu dari sudut negatif, pada hal jika kita pelajari maka boleh memahami nafsu dari segi positifnya. Diantara banyak orang sedikit sekali yang manggunakan nafsunya untuk mendekatkan diri pada Allah SWT. Padahal jika nafsu telah diperintah dengan baik, makah dapat mengubah hati manusia dari keruh menjadi sangat jernih. Sebagaimana dalam firman Allah SWT. "Dan adapun orang-orang yang takut kepada kebesaran Tuhannya dan menahan diri dari keinginan hawa nafsunya, maka sesungguhnya surgalah tempat tinggal(nya)". NAFSU AMARAH Nafsu ini adalah nafsu yang paling mudah menjerumuskan manusia kedalam panasnya api neraka. Orang yang memiliki nafsu ini tentu tidak kenal dengan yang namanya akhirat. Orang ini senang melakukan perbuatan yang dilarang asalkan dirinya ...

Ciri Orang yang Mendapatkan Hidayah

Orang-orang yang mendapat hidayah Ia adalah orang yang sibuk memperbaiki dan mengkoreksi diri, meneliti kekurangan dan kesalahan diri sendiri. Hidayah taufiq. Ini adalah hidayah yang Allah turunkan kepada hamba-hamba Allah, siapa saja, dengan syarat punya kemauan dan kesungguhan untuk mendapatkan hidayah Allah. Hidayah ini akan sampai kepada seseorang manakala dia mau menjemputnya. Hanya hamba-hamba Allah yang punya persiapan yang baik, punya keinginan yang baik dalam hidupnya, dan mau berikhtiar sungguh-sungguh untuk menjemputnya, yang akan mendapatkan hidayah taufiq. Diantara ciri-cirinya, yaitu: Pertama, ia merasakan mudah atau tidak berat melaksanakan kewajiban (ketaatan) kepada Allah dan menjauhi larangan-Nya. “Termasuk di dalamnya tidak berat melaksanakan Tahajud, shalat fardhu berjamaah dan ketaatan lainnya kepada Allah,” ujarnya. Orang yang telah mendapatkan hidayah akan merasa mudah atau ringan dalam melaksanakan amal saleh, rajin dan tekun dalam beribadah, serta sanga...

Kekuatan Cahaya Zikir Yang Ada Pada Diri Manusia

Orang-orang yang mendapat hidayah Ia adalah orang yang sibuk memperbaiki dan mengkoreksi diri, meneliti kekurangan dan kesalahan diri sendiri. Hidayah taufiq. Ini adalah hidayah yang Allah turunkan kepada hamba-hamba Allah, siapa saja, dengan syarat punya kemauan dan kesungguhan untuk mendapatkan hidayah Allah. Hidayah ini akan sampai kepada seseorang manakala dia mau menjemputnya. Hanya hamba-hamba Allah yang punya persiapan yang baik, punya keinginan yang baik dalam hidupnya, dan mau berikhtiar sungguh-sungguh untuk menjemputnya, yang akan mendapatkan hidayah taufiq. Diantara ciri-cirinya, yaitu: Pertama, ia merasakan mudah atau tidak berat melaksanakan kewajiban (ketaatan) kepada Allah dan menjauhi larangan-Nya. “Termasuk di dalamnya tidak berat melaksanakan Tahajud, shalat fardhu berjamaah dan ketaatan lainnya kepada Allah,” ujarnya. Orang yang telah mendapatkan hidayah akan merasa mudah atau ringan dalam melaksanakan amal saleh, rajin dan tekun dalam beribadah, serta sanga...